Di Balik layar Strong Woman Do Bong Soon, Kocak Abis 😃😃😃

by - April 05, 2017

Kamu penggemar Park Bo Yong, Park Hyung Sik dan Ji Soo 😎, pastinya sudah ngakak abis ya melihat aksi mereka dalam Drama produksi Jtbc, Strong Woman Do Bong Soon 😊

Drama yang mengisahkan love triangle antara Hyung Sik Ceo, Bo Young gadis berkekuatan super dan Ji Soo polisi ini sudah memasuki episode 12 dari rencana tayang 16 episode (tinggal 4 lagi deh 😂)

Cerita drama ini semakin seru dan nggak abis bikin ketawa meski dibumbui action thriller, para pemainnya menunjukan chemitriy yang semakin kompak 😁😁😁





Nah untuk kamu bisa melihat kekompakan mereka selama syuting drama ini, yuk tonton bagaimana proses dibalik layar atau behind the scene yang pastinya bikin kamu ketawa ngakak 😂😂😂, beberapa video ini saya ambil dari situs Dramafever yang merupakan situs online resmi yang menayangkan drama ini ada juga dari web resmi jtbc






1. Photoshoot

Ini adalah Behind The Scene (BTS) saat pertama kali mereka melakukan Photoshoot dimana Bo Yong harus mempraktekan mengendong Ji Soo dan Hyung Sik namun diganti dengan boneka 😄😄

https://youtu.be/fc3ywccGQw4
2. Filming the Teasers

Ini adalah video BTS saat Ketiganya membuat teaser drama 😃😃, disini Bo Young juga menjelaskan proses syuting yang dia lakukan pertama kali 😊😊😊

https://youtu.be/B7sgnHiZ5i8

3. Arm Wrestling with Park Bo Young

Ini BTS lucu saat Hyung Sik adu panco dengan Bo Young 😂😂😂 ketika pertama kali menyerahkan cv untuk melamar pekerjaan, disini ada juga BTS saat sekertaris Hyung Sik yang berduel yang berakhir kocak 😄😄😄, kalo di dramanya sang sekertaris langsung masuk rumah sakit

https://youtu.be/cvvMuMTx0KY
4. Park Hyung Sik Dresses Up as a Woman

Lucu banget lihat persiapan Hyung Sik berdandan sebagai perempuan 😄😄😄, Bo Young sampai memanggilnya Big Sis 😆😆😆 nggak berhenti ketawa Bo Young melihat Hyung Sik berdandan sebagai wanita, Ji Soo pun nggak bisa menahan ketawa melihat penampilan Hyung Sik

https://youtu.be/hjhiux3ptys

5. Ji Soo Dressed Up as a Woman

Kini giliran Ji Soo yang jadi perempuan 😂😂😂, Ji Soo harus berdandan sebagai wanita nakal saat menjadi polisi menyamar untuk menangkap penjahat, lucu ini BTS nya 😊😊😊

https://youtu.be/sVKclP8RlSg
6. Funny & Lovable Park Bo Young

Bo Young disini diperintahkan sutradara untuk berperan funny and lovable, yang ada justru bikin ketawa lawan mainnya Hyung Sik serta kru drama 😃😃😃, apalagi saat adegan Bo Young menghajar pria yang diduga memeras Hyung Sik di atas gedung 😃😃😃

https://youtu.be/fKujneO5naE

7. Park Bo Young Drunk

Ini adegan BTS kocak saat Bo Young berakting mabuk yang melibatkan keluarganya, aseli kocak pas Bo Young marah-marah ke Hyung Sik 😀😀

https://youtu.be/Y5JbLc9hlLM

8. Sleeping Arrangement

Ini BTS adegan Bo Young dan Hyung Sik tidur bersama 😁, jangan mikiryang lain dulu 😃😃😃 lucu banget ini saat mereka berdebat mengatur posisi tidur 😄😄😄

https://youtu.be/F0kvFvz5AcE
9. Virtual Reality Gaming

BTS adegan memainkan virtual reality gaming ini benar-benar membuat Hyung Sik dan Bo Young terkagunm-kagum ☺☺☺

https://youtu.be/oEDvPvys9z8
10. Park Bo Young Kicks Park Hyung Sik Butt

Ini BTS adegan Bo Young Berkelahi dengan Hyung Sik 😋 tentunya saat Hyung Sik melatih Bo Young, di BTS Bo Young kalah terus 😃😃😃, kalau di drama dia yang menang. Paling lucu saat Bo Young tak sengaja memiting Hyung Sik, lalu Hyung Sik berkata dia menendang pantat saya, dan Bo Young pun meminta maaf sambil terus tertawa ngakak 😅😅😅

https://youtu.be/KF_oRlwfWkE

11. Filming In Club

Ini BTS saat mereka syuting di club, bagaimana Bo Young menari dan paling kocak saat Bo Young beradegan mabuk ditenangkan Hyung Sik karena mencopot tiang di dalam club 😄😄😄

https://youtu.be/KzdtSovMteU
12. Ji Soo Sexiest Dance

BTS ini isinya prajtek menari sexy ala Ji Soo 😆😆😆, kocak saat Ji Soo menari saat mabuk justru malah menggoda Hyung Sik dan bukannya Bo Young 😉😉

https://youtu.be/mI9Zuwnjsog
13. Becoming Park Hyung Sik Bodyguard

Ini BTS paling lucu menurut saya, di drama Bo Young gampang sekali mengangkat Hyung Sik, justru disini terungkap mengangkat Hyung Sik pun Bo Young tak mampu 😅😅😅. Ketaguan juga kan ternyata adegan Bo Young menggendong Hyungsik yang tertembak memakai kursi yang bisa ditarik 😅😅😅

https://youtu.be/BLsAEM1W4do
14. Romance at the Gym

Nah kita masuk ke BTS adegan mesra, acting Hyung Sik memeluk Bo Young dari belakang bikin geregetan 😘😘😘 saat mereka di Gym

https://youtu.be/AyQjyFiaZ1g
15. Date

BTS adegan kencan Bo Young dan Hyung Sik di Amusement Park bikin ngiri 😍, kocak saat naik kora-kora 😄😄😄, main mobil listrik, makan es krim bersama, naik Niagara, pakai bando kucing bersama, mesra banget mereka

https://youtu.be/mzuvx_m256Q
15. Confess

BTS saat Hyung Sik menyatakan cintanya Ke Bo Young juga bikin ngiri 😄😄 tapi seru juga ya Confess di depan rumah 😘😘😘

https://youtu.be/pmRmNJW-wBQ
16. Playing at the Beach

BTS saat syuting adegan di pantai benar benar membuat Bo Young dan Hyung Sik bahagia, adegan kocak saat Bo Young menakuti Hyung Sik saat membeli ikan di pasar dekat pantai 😁😁 dan saat mereka selfie

https://youtu.be/QHT_4FMCQhA
17. First Kiss

BTS adegan ciuman pertama ini bikin Bo Young dan Hyung sik saling menggoda terutama saat Bo Young menggambar sambungan hati yang digambar Hyung Sik, sebelum adegan ciuman pertama Hyung Sik minta ijin dulu loh untuk mencium Bo Young 😙😚😘

https://youtu.be/k-eK57rbv4k
18. Kiss at Sleep

BTS Hyung Sik mau cium Bo Young bikin ketawa karena Bo Young benar-benar tertidur akibat kecapean syuting 😄😄😄, paling geli saatcadegan Hyung Sik mau mencium Ji Soo saat tertidur 😂😂😂

https://youtu.be/OxLRQVVN8WI
19. A Special Promise to the Fans

BTS ini Hyung Sik dan Ji Soo mengundang beberapa anak sma bahkan bermain Quiz dengan mereka sebagai bentuk terima kasih drama mereka bila dapat memenuhi target 3 persen pada tayangan perdana, untuk drama produksi tv cable rating ini termasuk tinggi

https://youtu.be/O77dvYf6tbs

20. Free Hugs from Park Hyung Sik and Ji Soo

Dan akhirnya rating Drama mereka tembus 3,8 persen ditayangan perdana dan terus meningkat, karena itu event free hugs ini dilakukan sebagai bentuk terima kasih mereka kepada fans drama Strong Woman Do Bong Soon 😃😃😃 bikin ngiri nih event 😄😄😄, diakhir acara MC sempat bertanya bagaimana bila drama ini bisa mencapai rating 15 persen dari 16 episode? Lalu Prak Hyung Sik dan Ji Soo menjawab bila itu tercapai kami akan mengikuti apapun kemauan Noona Park Bo Young 😅😅😅

https://youtu.be/Ta7yl44FVvU
Seru ya nonton di balik layar drama Strong Woman Do Bong Soon, Pokoknya Kocak Abis 😁😁😁

Yasmine Jung

You May Also Like

0 komentar